Jumat, 06 Oktober 2017

Digester Biogas Fiberglass

Digester Biogas

Kami Menyediakan dan Menerima Pesanan Pembuatan Peralatan  Biogas bebagai kapasitas sesuai dengan kebutuhan anda. diantaranya:

1. Digester biogas berbahan FRP (Fiberglass Reinfoced Plastik) mulai dari kapasitas 2 ->>100 m3.
2. Genset Biogas Kapasitas 1000- 10.000 watt
3. Kompor biogas Kualitas Pabrik satu tungku dan dua tunggku
4. Plastik penampung biogas Berbahan Polyetelyn. Kap. 2000 liter
5. Gas water trap. (perangkap air pada saluran gas).
6. Filter Biogas dll.

  1. Spesifikasi Digester Fiber Skala Rumahan
Kapasitas
:
Panampung Kotoran: 2 m3
Kubah Penampung  gas:  1 m3
Total : 3 m3
Dimensi
:
Dia. 160 cm, Tinggi total 210 cm
Bahan
:
Fiber Glass
Ketebalan
:
3-5 mm
Jenis Fiber
:
Mat Wr 450 (Mat anyaman) dan Mat 300 (Mat acak)
Jenis Resin
:
Resin Eternal 2504 / Yukalac236
Type
:
Knock Down/ Permanen/digester Kubah
Kompor
:
Kompor biogas Kualitas Pabrik
Genset
:
1000 Watt
Jumlah ternak
:
 2-5 ekor sapi
Harga
:


Kapasitas
:
Panampung Kotoran: 3 m3
Kubah Penampung  gas:  1 m3
Total : 4 m3
Dimensi
:
Dia. 160 cm, Tinggi total 240 cm
Bahan
:
Fiber Glass
Ketebalan
:
3-5 mm
Jenis Fiber
:
Mat Wr 450 (Mat anyaman) dan Mat 300 (Mat acak)
Jenis Resin
:
Resin Eternal 2504 / Yukalac236
Type
:
Knock Down/ Permanen/digester Kubah
Kompor
:
Kompor biogas Kualitas Pabrik
Genset
:
1000 Watt
Jumlah ternak
:
 2-5 ekor sapi
Harga
:


Kapasitas
:
Panampung Kotoran: 4 m3
Kubah Penampung  gas:  1 m3
Total : 5 m3
Dimensi
:
Dia. 180 cm, Tinggi 230 cm
Bahan
:
Fiber Glass
Ketebalan
:
3-5 mm
Jenis Fiber
:
 Mat Wr 450 (Mat anyaman) dan Mat 300 (Mat acak)
Jenis Resin
:
Resin Eternal 2504 / Yukalac236
Type
:
Knock Down/ Permanen/digester Kubah
Kompor
:
Kompor biogas Kualitas Pabrik
Genset
:
1000-2000watt
Jumlah ternak
:
5-10 ekor sapi
Harga Pasaran
:


  1. Spesifikasi Digester Fiber Skala Rumahan/Kelompok
Kapasitas
:
Panampung Kotoran:  5m3
Kubah Penampung  gas:  2 m3
Total : 7 m3
Dimensi
:
 Dia. 200 cm, Tinggi 260 cm
Bahan
:
Fiber Glass
Ketebalan
:
3-5 mm
Jenis Fiber
:
Mat Wr 450 (Mat anyaman) dan Mat 300 (Mat acak)
Jenis Resin
:
Resin Eternal 2504 / Yukalac236
Type
:
Knock Down/ Permanen/digester Kubah
Kompor
:
Kompor biogas Kualitas Pabrik
Genset
:
2000 watt
Jumlah ternak
:
10 - 15 ekor sapi
Harga
:


Kapasitas
:
Panampung Kotoran:  7  m3
Kubah Penampung  gas:  2  m3
Total : 9 m3
Dimensi
:
Dia. 200 cm, Tinggi 325 cm
Bahan
:
Fiber Glass
Ketebalan
:
3-5 mm
Jenis Fiber
:
Mat Wr 450 (Mat anyaman) dan Mat 300 (Mat acak)
Jenis Resin
:
Resin Eternal 2504 / Yukalac236
Type
:
Knock Down/ Permanen/digester Kubah
Kompor
:
Kompor biogas Kualitas Pabrik
Genset
:
2000 Watt-5000 watt
Jumlah ternak
:
15-20 ekor sapi
Harga Pokok
:

Catatan :
A.   Harga Belum termasuk:
1.       Biaya pengiriman
2.       Supervisi pemasangan dan pelatihan.
3.       Tranportasi dan akomodasi  Tim
4.       Pajak (PPn, PPh dll)
B.   Harga Iclude/termasuk
  • Instalasi 1 unit pipa PVC  dan selang
  • Pengaman gas/water trap
  • Manometer biogas


Brosur Produk Biogas

Presentasi Teknis Biogas
Jumlah Sapi
:
4
ekor
Perkiraan produksi kotoran per  ekor sapi per hari
:
15
kg
Produksi kotoran  per hari
:
60
kg
Produksi biogas per kg kotoran sapi per hari
0,04
m3
Produksi biogas per hari
:
2,4
m3

Potensi listrik                                                             : 1 kWh ~ 0.6 m3, maka :
                                                                                        2,4 m3 ~  4 kWh
Bila penggunaan list maka  perhari bisa menghasilkan  4 kWh =  Jika dapat meng operasikan genset sebeasr 1 kW atau 1000 Watt selama 4 jam.

Asumsi:
Jika di konversi dengan kompor biogas : 0.3 m3/orang/ perhari
Potensi Penggunaan kompor biogas              :  1 orang ~ 0.3 m3, maka
   2,4 m3  ~  8 orang/perhari  atau setara dengan
   1,25  liter minyak tanah
   1,1 kg Gas elpiji
Perhitungan Digester :
Perbandingan kotoran dan air adalah 1 : 1
Kapasitas pengisian per hari = 60 kg kotoran + 60 liter air  = 120 kg (kotoran + air) setara dengan  0.12 m3
Asusmsi waktu tinggal kotoran 15-20 hari, maka kapasitas digester adalah :
0,12 x 15 =  1,8 m3 ~ 2 m3  
Pemilihan  Digester   2 m3 untuk penampung kotoran+ 1 m3 kubah = 3 m3(kapasitas total)

·         Pilihan : 1 buah x 3 m3     
p       Product terkait dapat di lihat pada: http://cvlusika.indonetwork.co.id


    


d




5 komentar:

  1. Digester Biogas
    Kami menerima Pesanan Digester Biogas dengan berbagai ukuran.

    BalasHapus
  2. bos digester untuk skala industri bisa?
    berapa skala produksi terbesar per harinya?

    BalasHapus
    Balasan
    1. maksudnya produksi Digesternya ya?
      untuk produksi Digesternya saja per hari untuk ukuran kapasitas 4m3 dan 3m3, hingga 5 unit perhari. dan biasanya kapasitas produksi bisa tinggi saat ada pesanan dalam jumlah yang banyak, karena semakin banyak pesanan maka akan melibatkan jumlah tenaga kerja yang banyak pula dan tehnik produksinya juga menyesuaikan. Namun jika pesanan hanya dibawah 20 unit maka kapasitas produksi hanya berkisar 2 hingga 4 unit perhari. dan Dead-line yg di ajukan dapat kami terima jika dalam waktu tersebut tidak sedang produksi pesanan yg lainnya.
      kalau kapasitas Digester terbesar yg pernah di produksi adalah ukuran 15m3 (kap.15 meter kubik).
      Untuk kapasitas lebih besar dari itu juga dapat kami kerjakan jika memang di lokasi tempat pemasangannya memungkinkan untuk dipasang digester pada ukuran tersebut. karena kami juga mempertimbangkan juga space yg disediakan untuk pemasangan di lokasinya. Jika ada hal lain yang dapat kami bantu silahkan kontak kami melalui email kami: cvlusika@yahoo.com atau informasi yg lain dapat di lihat di http://cvlusika.indonetwork.co.id
      Terimakasih Atas Kunjungan pada Blog kami.
      Salam Hormat
      Assalamualaikum WR.WB.


      Hapus
    2. ajukan pertanyaan atau kebutuhan anda melalui email: cvlusika@yahoo.com atau cvlusika@gmail.com atau melalui nomor contact yang tertera pada http://cvlusika.indonetwork.co.id

      Hapus